Resep Saos Kacang Siomay oleh Mey’s Cila
Bahan-Bahan
-
200 gr kacang tanah
-
1 gls air
-
3 bh bawang merah
-
2 bh bawang putih
-
5 bh cabe kriting
-
7 bh cabe rawit merah
-
1,5 sdm Gula merah
-
1 sdm kecap manis
-
Garam
-
1 sdm air asam
-
Minyak utk menumis
Langkah-langkah
-
Goreng kacang goreng, bawang merah, bawang putih & cabe2an dg sedikit minyak, sampai kacang matang, dinginkan
-
Blender campuran 1 & air, jgn terlalu halus ya
-
Panaskan 2 sdm minyak lalu tumis blenderan kacang, beri Gula merah, garam, kecap manis & air asam, biarkan sampai meletup2
-
Note : dlm penyajiannya, kl kurang pedes bisa tambah saos sambel..
Notes:
Sumber: Cookpad