Resep Sambel Goreng Tempe oleh mrs.rythma
Bahan-Bahan
-
1 papan tempe
-
3 siung bawang merah, iris-iris
-
2 siung bawang putih, iris-iris
-
3 lembar daun jeruk
-
1 ruang lengkuas,memarkan
-
1 ujung sereh,memarkan
-
Secukupnya air asem jawa
-
Secukupnya gula merah,iris2
-
Secukupnya gula & garam
-
1/2 buah tomat (optional)
Langkah-langkah
-
Tumis duo bawang. Lalu serai, laja, dan daun jeruk. Setelah harum, tambahkan gula merah. Aduk rata, masukkan tempe, beri asem jawa, gula garam, terasi. Tes rasa & aduk rata. Apabila sudah pas rasanya, matikan api. Rasanya manis,asem & gurih. Beres
Notes:
Sumber: Cookpad