Resep Sambel balado telur udang oleh @Aniezafa13
Bahan-Bahan
-
6 buah telur
-
150 gr udang(sdh bersih)
-
bumbu halus
-
100 gr cabe merah
-
1 genggam rawit
-
6 bawang merah
-
4 bawang putih
-
1 bks masako
-
1 sdt micin
-
1 sdt gula
Langkah-langkah
-
Rebus telur sampe mateng, kupas dr kulit lalu goreng, tiriskan
-
Giling smua bumbu halus, lalu tumis hingga wangi, masukan udang, aduk2 hingga berubah warna, masukan smua penyedap, aduk hingga rata, diamkan biarkan bener2 mateng
-
Jika tekstur cabe sudah pecah, masukan telur, aduk2 hingga rata, tiriskan, siap dinikmati
Notes:
Sumber: Cookpad