Resep Rice bowl Gyu Udon #selasabisa #BikinRamadanBerkesan oleh suryani azhari
Bahan-Bahan
-
200 gram daging sukiyaki
-
1 buah bawang bombay
-
2 siung bawang putih
-
secukupnya paprika
-
1 buah tomat
-
3 sdm saus teriyaki
-
1 sdt kecap manis
-
1 sdt lada hitam bubuk
-
1 sdt minyak wijen
-
secukupnya gula garam
-
telur setengah matang 1 butir
-
secukupnya wijen
Langkah-langkah
Notes:
Sumber: Cookpad