Resep Orak arik sawi putih bumbu kari oleh Mella Soeboeh
Bahan-Bahan
-
2 butir telur
-
5 lembar sawi putih. Iris halus
-
2 siung bawang putih
-
1/2 buah bawang bombay
-
Sejumput garam
-
Sejumput merica
-
1/2 sdt garam masala. Boleh diganti bubuk kari lain
Langkah-langkah
-
Tumis bawang putih dan bombay sampai harum. Masukkan telur. Orak arik. Masukkan sawi putih. Tambahkan garam, merica dan garam masala. Test rasa. Angkat..
-
So simple….
Notes:
Sumber: Cookpad