Resep Nasi liwet kucingan oleh Dina_Khansa
Bahan-Bahan
-
Balado Teri
-
Bahan:
-
2 ons teri agak tawar
-
5 buah bawang merah
-
2 buah bawang putih
-
8 buah cabe merah
-
3 buah cabe rawit
-
2 buah tomat
-
bila perlu Gula jawa, gula pasir dan garam
-
Nasi liwet
-
Bahan :
-
3 buah bawang merah
-
2 buah bawang putih
-
2 buah cabe merah
-
2 lembar salam
-
1 buah sere digeprak
-
1 sdm garam
-
Beras 2 cup kaleng skm
Langkah-langkah
-
Balado teri: cuci teri sebentar tiriskan goreng
-
Siap disajikan dengan balado teri serta tambahan lauk lainnya..
Notes:
Sumber: Cookpad