Resep Cookies oat tanpa gula oleh lanykusnadi
Bahan-Bahan
-
200 gr terigu
-
100 gr oat
-
1 btr telur ayam
-
120 gr butter tawar cairkan
-
1 sdt baking powder
-
1/2 sdt garam
-
1 sdm vanila extract
Langkah-langkah
-
Campur semua bahan aduk2 sampai rata
-
Bentuk sesuai selera, waktu membentuk agak dipadatkan ya supaya ga hancur waktu dipanggang
-
Oven sekitar 20 menit atau sampai matang
-
Angkat, setelah dingin simpan diwadah kedap udata
Notes:
Sumber: Cookpad