Resep Balado kentang + otak otak oleh amelia_sincan
Bahan-Bahan
-
secukupnya Cabai rawit dan keriting
-
4 buah Bawang putih
-
6 buah Bawang merah
-
1/2 kilo Kentang
-
1 bungkus Otak otak ikan
-
Magic
-
Garam
Langkah-langkah
-
Potong kentang Dan otak otak, cuci dan bersihkan
-
Goreng otak otak dan kentang
-
Rebus cabai, bawang merah dan blender
-
Bawang putih yang tidak direbus diblender
-
Masukan bawang putih yang sudah diblender dalam penggorengan, jika sudah wangi baputnya masukan bawang merah dan cabai yang sudah diblender
-
Masukan kentang dan otak otak yang sudah digoreng bersama sambal tadi, aduk rata angkat dan sajikan
Notes:
Sumber: Cookpad